Aksaraintimes.id – SSYoutube adalah metode mengunduh video dari youtube yang paling efektif dibandingkan dengan menggunakan layanan website lain atau aplikasi lain.
Kamu tidak perlu membuka browser untuk mengakses layanan website download ataupun tidak perlu menginstal aplikasi downloader lainnya yang bisa membebani kinerja dan ruang ponsel.
Menggunakan SS Youtube sangatlah mudah, kamu hanya perlu membuka aplikasi youtube, kemudian pada link video yang ingin di download setelah “www” hanya tinggal menambahkan dua huruf “SS” saja.
Agar lebih jelasnya berikut langkah-langkah download video youtube dengan menggunakan SS Youtube.
Cara download video dengan memanfaatkan SSyoutube sangatlah mudah karena hanya perlu menambahkan dua huruf “SS” setelah “WWW”, berikut ini langkah-langkahnya:
Ada beberapa kelebihan menggunakan SS Youtube saat hendak mendownload video dari youtube, berikut ini diantaranya.
Kelebihan pertama adalah kamu bisa mendownload video hingga resolusi full HD, namun hal ini juga tergantung dari resolusi video yang ingin kamu download, kamu bisa cek di youtube apakah video tersebut tersedia hingga resolusi Full HD atau tidak.
Mengunduh video menggunakan SSYoutube juga bisa mengkonversi kedalam bentuk MP3. Bagi kamu penggemar musik dan sering menonton di youtube kamu bisa mengoleksi versi audionya atau MP3 dengan memanfaatkan layanan ini.
Jelas sekali ini adalah keunggulan plus dibanding cara lain. Kamu tidak perlu menginstal aplikasi downloader atau memanfaatkan situs downloader yang membutuhkan beberapa langkah.
Dengan metode ini kamu hanya perlu menambahkan dua kata “SS” setelah “WWW” atau sebelum “youtube” pada link video youtube yang akan di download.