Aksaraintimes.id- Dalam program pemerintah ini Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 24 sudah dimulai sejak Kamis 17 Maret 2022 untuk 300.000 peserta. Namun banyak sekali yang belum lolos menjadi peserta Kartu Prakerja karena terjadi banyak hal. Program pengembangan potensi kerja dan wirausaha masyarakat yang di sebut Kartu Prakerja. Simak tips lolos daftar Kartu Prakerja Gelombang 24 berikut ini agar sukses menjadi peserta program!
Peserta yang diizinkan ikut dalam program Kartu Prakerja yaitu para pencari kerja, pekerja yang terkena PHK dan pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi, serta pelaku usaha mikro dan kecil. Lantas, apa saja tips lolos daftar Kartu Prakerja Gelombang 24?
berikut ini link https://dashboard.prakerja.go.id/masuk
Baca Juga: Cara Cek Hasil Seleksi Kartu Prakerja, Prakrja.go.id
Syarat mendaftar Kartu Prakerja dapat disimak di http://prakerja.go.id, sebagai berikut ini:
Tips lolos daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 berikutnya adalah memastikan data diri yang kamu input ke dalam sistem pendaftaran prakerja.go.id merupakan data yang benar dan tidak ada perbedaan satu sama lain.
Misal nomor NIK dan Nomor KK harus sama. Sebab untuk lolos pendaftaran, kamu harus memasukkan data diri. Siapkan email, NIK, Nomor KK, dan nomor HP yang masih aktif untuk mendaftar. Jika ada perbedaan data antara NIK dan KK, kamu akan ditolak.
Ada tujuh tahapan yang harus diikuti oleh peserta program Kartu Prakerja, tahapan tersebut adalah sebagai berikut berdasarkan yang tertera di laman prakerja.go.id: