Daftar Aplikasi Matematika Terbaik dan Gratis, Jawab Soal Tinggal Foto!

Aplikasi Belajar Matematika Terbaik di Android
Aplikasi Belajar Matematika Terbaik di Android

Aksaraintimes.id – Banyak Aplikasi Matematika untuk memudahkan kamu belajar, terlebih aplikasi matematika yang kami cantumkan ini tentunya gratis dan mudah untuk di gunakan.

Matematika memang menjadi salah satu mata pelajaran yang sulit dipahami oleh sebagian orang karena terdapat banyak rumus didalamnya. Namun jika kamu sudah paham dengan prinsip-prinsip nya, belajar matematika akan terasa sangat menyenangkan.

Salah satu alasan kenapa banyak anak sekolah yang mengatakan matematika sulit adalah karena mereka tidak suka tantangan. Memang untuk mempelajari  matematika itu butuh proses, mulai dari menghafalkan rumus, memahami aplikasi dan penggunaan rumus, hingga pemecahan masalah dengan menggunakan rumus tersebut.

Baca juga Menghitung Rumus Keliling Lingkaran Beserta Contoh Soal. Yuk Temani Si Kecil Belajar Matematika

Namun Hadirnya aplikasi matematika untuk membantu kamu memahami materi dan mengerjakan soal meskipun tanpa bantuan secara langsung dari guru. Berikut daftar aplikasi Matematika gratis yang bisa kalian coba.

Aplikasi Matematika Terbaik

AutoMath Photo Calculator

AutoMath Photo Calculator menjadi aplikasi pertama yang bisa membantu kamu dalam belajar atau mengerjakan soal matematika. Tampilannya begitu friendly dan cara menggunakannya pun cukup mudah.

Kamu cukup mengarahkan kamera ke arah soal yang ingin kamu selesaikan, lalu memotretnya. Aplikasi punya 250 rumus matematika didalamnya. Namun sayangnya, aplikasi ini tidak bisa menyelesaikan soal matematika yang ditulis tangan.

Baca Juga: Simak Cara Menghitung Volume Tabung Disini, Lengkap Beserta Contoh Soal dan Pembahasan

Homework – Math Solver