Geek  

Cara Mendapatkan Saldo Dana Secara Gratis, Daftar Aplikasi Penghasil Saldo Dana Terbaik 2022

Daftar aplikasi penghasil saldo dana terbaik
Daftar aplikasi penghasil saldo dana terbaik

GoNovel adalah aplikasi penghasil saldo DANA yang mengharuskan kamu untuk membaca berbagai novel yang ada di dalamnya. Tentu saja aplikasi ini juga direkomendasikan untuk kamu miliki. Ada banyak sekali pengguna GoNovel di Indonesia saat ini. Jumlahnya bahkan sudah mencapai 1 juta lebih.

Ketika menggunakan aplikasi ini, kamu akan diberikan tugas untuk membaca judul novel tertentu dan melakukan review singkat. Setelah tugas selesai, kamu akan mendapatkan komisi yang bisa dicairkan melalui aplikasi DANA.

8. Likeme

Likeme merupakan aplikasi yang dikembangkan oleh Likeme PT LTD. Aplikasi ini juga mengharuskan kamu untuk menonton berbagai konten video yang mereka miliki dan memberikan like terhadap konten tersebut.

Setiap kali tugas diselesaikan, kamu akan mendapatkan poin yang bisa dicairkan ke saldo DANA nantinya. Proses pencairan pada aplikasi ini juga sangat mudah dan tidak mengharuskanmu menyiapkan persyaratan yang rumit.

9. Neobank

Neobank merupakan aplikasi keluaran Bank Neo Commerce. Kamu bisa mendapatkan keuntungan dalam mentransfer biaya dan administrasi gratis dengan melakukan verifikasi. Untuk mendapatkan saldo DANA cuma-cuma, kamu harus mengundang teman sebanyak mungkin. Komisi yang diberikan sebanyak lebih dari Rp 20.000 lho, lumayan, kan?

9. Helo

Rekomendasi selanjutnya untuk mengisi saldo DANA kamu adalah Helo. Aplikasi ini juga tidak kalah populer di Playstore dan sudah diunduh oleh lebih dari 10 juta orang di seluruh Indonesia. Ketika menggunakan aplikasi ini, kamu hanya perlu menonton berbagai video yang ada di dalamnya dan kemudian menyelesaikan tugas lain yang diberikan oleh aplikasi.

Baca Juga: Cara Memonetisasi Akun TikTok Terbaru, Dapatkan Penghasilan Dari Kontenmu Sekarang Juga!