Aksaraintimes.id – Membuat whatsApp terlihat offline padahal sedang online, tentu akan membantu para pengguna yang tidak ingin diganggu oleh seseorang.
Pada saat Anda sedang melakukan kegiatan penting atau sedang tidak ingin diganggu oleh notifikasi yang sering muncul di whatsApp, mungkin Anda berfikir satu-satunya cara tang dapat dilakukan adalah menonaktifkan smartphone.
Akan tetapi jika Anda ingin mematikan fitur online atau ingin membuat status WhatsApp anda tampak offline, anda dapat mengikuti pandun berikut.
WhatsApp merupakan suatu aplikasi pesan untuk smartphone. WA merupakan aplikasi pesan lintas platform yang memungkinkan pengguna bertukar pesan tanpa pulsa, karena menggunakan paket data internet.
Untuk itu, pengguna aplikasi bisa terlihat online. Lalu bagaimana caranya agar ketika watsAp sedang online, namun orang lain mengira kita sedang offline Yuk simak disini.
Baca juga: Share loc WA tanpa Ribet, Bisa Kirim Lokasi dengan Mudah dan Cepat
Matikan informasi terakhir dilihat yang berada di bawah nama pada jendela percakapan WA, sehingga orang lain tidak akan tahu kapan terakhir pengguna melihat WA.
Cara mematikannya dengan menyentuh ikon tiga titik vertikal di sudut kanan atas, lalu pilih setting atau setelan, pilih akun dan tap privasi.
Dan di bagian Who can see my personal info, sentuh Last seen dan terakhir, pilih Nobody (Tidak ada) untuk mengaplikasikannya ke semua orang, entah itu yang sudah jadi kontak atau belum.
Cara agar WA terlihat offline meskipun sedang online, dapat dilakukan dengan menonaktifkan backgrounf data.
Baca Juga: Cara Login WhatsApp Web di Beberapa Perangkat Sekaligus
selanjutnya buatlah status Anda offline atau Sibuk. Sehingga kecil kemungkinan seseorang untuk menghubungi kontak WA Anda.
Itulah tadi beberapa cara agar aplikasi WA anda dapat terlihat offline, meskipun sedang anda buka atau online.
Cara ini dapat dipakai untuk menjaga privasi anda atau bagi anda yang sedang tidak ingin diganggu.