Geek  

5 Games Offline Android Terbaik, dari yang Mengasah Kreatifitas hingga yang Menyeramkan

Minecraft

Zombie Combat Simulator telah diunduh lebih dari 5 juta downloaded, dan berukuran 303 MB di Play Store. Game ini dapat dimainkan secara  offline, online, dan LAN.

Baca juga:Bermain Kata di “KATLA”, Begini Cara Mainnya

Minion Rush

Game offline terbaik yang bisa kamu mainkan selanjutnya adalah Minion Rush. Game ini bisa dimainkan oleh seluruh umur.

Permainan yang satu ini sudah diunduh oleh miliaran pengguna Android. Hal tersebut menjadikan Minion Rush sebagai salah satu game favorit pada tahun 2021 lalu.

Ukuran game ini terbilang kecil, yaitu 76 MB saja, sehingga mampu digunakan untuk semua jenis ponsel.

Hills of Glory 3D

Jika kamu suka permainan strategi, maka game ini patut kamu lirik. Game besutan AMA LTD ini bertemakan perang yang menugaskan kamu sebagai pasukan yang akan menyerang markas musuh dari dalam bunker.
Yap, memang hanya lewat bunker saja kamu bisa menembak atau melontarkan mortar. Selain itu, tugasmu juga harus mempertahankan bunker tersebut agar tidak dihancurkan musuh.

Baca juga: Rekomendasi Game Offline Android Terbaik, Mainkan Game Seru Tanpa Takut Kuota Habis

Into The Deat

Into The Dear adalah game Android besutan PIKPOK. Game ini telah diunduh lebih dari 50 juta pengguna Android. Pada game ini, kamu akan ditantang untuk masuk ke dunia zombi yang mengerikan, di mana tidak ada opsi lain selain membunuh mereka.

Untuk bisa melenyapkan para zombi dan bertahan hidup, kamu bbutuh mengoleksi banyak sekali senjata. Selain itu, akan ada seekor anjing yag selalu membantumu dalam menghalau gerombolan zombi.

Itulah 5 rekomendasi game android terbaik dengan berbagai genre, mana kira-kira game yang akan kamu  mainkan?